detikNews
PKS Berpeluang di Pemilukada 2012, Triwisaksana Siap Jadi Cagub DKI
PKS menyiapkan dua kadernya, yakni Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta, Triwisaksana, dan Ketua DPW PKS Selamat Nurdin untuk maju dalam Pemilukada DKI 2012. Sebagai salah satu calon, Triwisaksana mengaku siap untuk bertarung dengan calon lainnya.
Jumat, 15 Jul 2011 13:36 WIB







































