detikOto
Isuzu Siap Datangkan D-Max
Mengikuti sang saudara kembar, Chevrolet Colorado, yang direncanakan akan segera masuk pasar Indonesia, Isuzu D-Max generasi terbaru pun siap menjelajah Indonesia. Persaingan pasar pikap pun diprediksi akan makin ketat.
Kamis, 09 Feb 2012 21:01 WIB







































