detikNews
Ical Minta Fadel Tetap di Golkar
Fadel Muhammad membantah ada konflik internal di Golkar sehingga ia dicopot dari kabinet. Namun, Ketua Umum Golkar Aburizal Bakrie menegaskan keinginannya agar ia tetap di partai untuk memenangi Pemilu 2014.
Rabu, 19 Okt 2011 19:38 WIB







































