Patung Christ the Redeemer (Kristus Sang Penebus) sebagai ikon Brasil mendapatkan pesaing. Ada patung Cristo Protetor de Encantado (Kristus Sang Pelindung).
Menpora Zainudin Amali memberikan penghargaan ke sejumlah insan olahraga. Beberapa di antaranya Kapolri Listyo Sigit Prabowo dan Panglima TNI Hadi Tjahjanto.
Jakarta jadi kota peringkat ketiga yang dianggap paling membuat stres bagi pengemudi, sementara Mumbai di peringkat pertama dan Paris di peringkat kedua.