detikHot
Marcella Zalianty Optimis Dibebaskan Polisi
Aktris Marcella Zalianty keukeuh tak terlibat dalam penculikan dan penganiayaan yang diduga dilakukan anak buahnya. Marcella yang kini ditetapkan sebagai tersangka pun optimis bisa bebas.
Sabtu, 06 Des 2008 10:36 WIB







































