Iran mengklaim mengusir kapal perang AS untuk menjauhi perairan di Teluk Oman. Namun pejabat AS menyebut interaksi itu berlangsung "aman dan profesional".
Selama beberapa dekade, APEC telah menjadi wadah kerja sama ekonomi di kawasan Pasifik. Namun, tarik ulur perang dagang AS-China menimbulkan ketidakpastian.
Awal bulan ini, China Manned Space Agency (CMSA) terpaksa menunda kepulangan tiga astronot dari stasiun luar angkasa Tiangong setelah menemukan retakan kecil.
PBB menyatakan bahwa 87,7 persen wilayah Gaza kini berada di dalam zona militer Israel, di bawah perintah pengungsian, atau di dalam kedua zona tersebut.
Pesawat militer Bangladesh jatuh menimpa sekolah di Dhaka, menewaskan 25 orang, termasuk siswa. Kebakaran hebat terjadi, dan penyelidikan sedang dilakukan.