Pratiwi Noviyanthi bersama pihak Agus melakukan mediasi terkait polemik uang donasi. Namun, mediasi antara kedua belah pihak belum menemui titik terang.
DKPP memecat 3 komisioner KPU Kota Palopo, Sulsel. Ketiga terbukti melakukan pelanggaran etik dalam pemberian status memenuhi syarat calon Walkot Trisal Tahir.
Hakim MK mempertanyakan teori yang digunakan KPU terkait perkara unggulnya pasangan Erna-Wartono di Piwalkot Banjarbaru meski suara tidak sah lebih banyak.