Angga 'Maliq & D'Essentials' diam-diam tengah proses cerai dari Melanie Putria. Rupanya fans dan netizen masih tak percaya keduanya akan segera berpisah.
Melanie Putria menggugat cerai Angga 'Maliq & D'Essentials' setelah 8 tahun bersama. Keduanya bakal menjalani sidang perceraian pada awal Januari 2019 mendatang
Terlihat selalu akur, Melanie Putria ternyata sudah mengajukan gugatan cerai terhadap Angga Purariredja atau yang dikenal dengan Angga 'Maliq & D'Essentials'.