Jhoni Allen Marbun telah dipecat dari keanggotaan Partai Demokrat. Pengacara PD Heru Widodo mengklaim Jhoni Allen memohon, ingin kembali menjadi kader AHY.
Marzuki Allie membantah informasi bahwa Jhoni Allen Marbun memohon kembali sebagai kader AHY. Dia menyebut Jhoni Allen hanya membela haknnya di MP Demokrat.
Isu kudeta kepemimpinan AHY dari jabatan Ketum Demokrat dibeberkan ke publik. Apakah isu ini berdampak positif bagi Demokrat? Atau malah berimbas buruk?