detikNews
Tetap Menunggu di Hotel Transit
Lalu lintas penerbangan yang padat di Bandara King Abdul Azis, membuat kepulangan jamaah haji mengalami keterlambatan. Guna menghindari kejenuhan menunggu di bandara, jamaah haji tetap di hotel transit selama masa penundaan jadwal penerbangan.
Selasa, 22 Des 2009 09:54 WIB







































