detikNews
Sulut Siap Gelar Konferensi Laut Dunia
Sulawesi Utara menyatakan kesiapannya menggelar Konferensi Laut Dunia atau World Ocean Conference (WOC). Pelaksanaan WOC itu akan dilakukan Mei 2009.
Rabu, 07 Mei 2008 17:37 WIB







































