detikSport
Papua Wacanakan Tunda PON, Ini Respons Kemenpora
Pekan Olahraga Nasional (PON) 2020 di Papua diwacanakan untuk ditunda. Kemenpora mengaku baru mendengarnya dari media dan bakal segera merespons.
Senin, 19 Agu 2019 20:07 WIB







































