detikFinance
Harga Minyak Bertengger di US$ 78
Harga minyak mentah terus bertengger di batas psikologis. Harga minyak dilepas ke pasaran US$ 78 per barel seiring dengan serangan Israel ke Lebanon.
Minggu, 16 Jul 2006 15:16 WIB







































