detikNews
Pimpinan DPR Akan Minta Penjelasan Marzuki
Kehadiran Ketua DPR Marzuki Alie dalam pertemuan Presiden SBY dengan lembaga tinggi negara dipertanyakan koleganya di DPR. Pimpinan DPR pun akan meminta Marzuki memberi penjelasan karena hadir di acara itu tanpa izin.
Jumat, 22 Jan 2010 13:45 WIB







































