detikNews
H-2 Natal, 215 Gereja di Kupang Disterilkan Gegana & Polresta
Dua hari menjelang Natal, Tim Gegana Brimob Polda NTT dan Polresta Kupang mensterilkan 215 gereja. Pihak yang mengacaukan perayaan Natal akan ditindak.
Sabtu, 23 Des 2006 11:35 WIB







































