detikNews
Suryadharma Bicara Soal Rumor Pencopotan 3 Menteri PKS
Isu reshuffle kabinet yang akan mendongkel posisi tiga menteri asal PKS belum menemui kepastiannya hingga saat ini. Ketum PPP Suryadharma Ali menyatakan belum ada undangan rapat Setgab.
Senin, 01 Jul 2013 23:46 WIB







































