Kebakaran di Lapas Tangerang yang menewaskan 41 orang menjadi evaluasi untuk Lapas Banyuwangi. Instalasi dicek agar tak menimbulkan korsleting dan kebakaran.
Korban pelecehan seks dan perundungan sesama pria pegawai Komisi Penyiaran Indonesia akan melapor ke Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK) hari ini.
Menkumham Yasonna Laoly akan membentuk 5 tim untuk menangani kebakaran di Lapas Kelas 1 Tangerang. Tim itu akan mengidentifikasi hingga pemulasaraan jenazah.