detikNews
Masa Konsesi 13 Tol Jasa Marga Ditetapkan Minggu Ini
Menteri Pekerjaan Umum (PU) Djoko Kirmanto menyatakan masa konsesi 13 ruas jalan tol Jasa Marga bakal ditetapkan pada minggu ini. PU mengusulkan masa konsesi 30-40 tahun.
Rabu, 22 Mar 2006 13:13 WIB







































