detikFinance
BI: Indonesia Perlu Belajar dari Kebijakan Krisis Obama
Kebijakan pemerintahan Obama dalam menangani krisis di AS dinilai cukup sukses. Bank Indonesia pun mulai pikir-pikir untuk belajar dari kebijakan-kebijakan Obama tersebut.
Kamis, 18 Jun 2009 15:12 WIB







































