Sepakbola
Everton Raih Kemenangan Pertama
Kekhawatiran akan jebloknya prestasi Everton musim ini sedikit berkurang setelah meraih kemenangan pertamanya di Liga Inggris, dengan menekuk Bolton 1-0.
Minggu, 21 Agu 2005 22:13 WIB







































