detikFinance
Petani Negara Tetangga Untung Rp 1,3 Juta/Hektar, di RI Hanya Rp 70.000/Hektar
Petani di negara-negara berkembang mampu meraup keuntungan hingga US$ 135 per hektar saat panen, sementara Indonesia hanya US$ 7 hektar. Apa alasannya?
Rabu, 28 Mei 2014 13:39 WIB







































