Sepakbola
Pemain Meksiko Ancam Boikot
Isu bahwa pelatih Ricardo La Volpe akan dipecat langsung menimbulkan gejolak di kubu timnas Meksiko. Dimotori Rafael Marquez, para pemain mengancam boikot.
Senin, 05 Sep 2005 00:15 WIB







































