Restoran keluarga bisa mudah ditemui di kawasan BSD Serpong. Seperti yang dihadirkan oleh Gado Gado Mak Gobang satu ini. Bisa cicip nasi empal enak lho!
Setelah konsumsi banyak makanan enak berlemak, tumis terong yang sederhana ini bisa jadi lauk enak. Tambahan teri goreng membuat rasanya jadi makin gurih sedap.
Di area Senayan, Jakarta Selatan kini bisa makan dimsum sepuasnya. Tempatnya menarik disambangi karena menawarkan pemandangan danau Senayan di malam hari.
Memesan seporsi nasi campur, pelanggan ini kaget dipatok harga mahal. Setelah minta penjelasan penjual ia hanya dapat respon tersenyum dan menggelengkan kepala.