Dirjen PAS Kemenkumham melakukan pengecekan ke 3 Lapas di Nusakambangan untuk memastikan penempatan para napi terorisme yang dipindah dari Rutan Mako Brimob.
Sebanyak 145 narapidana teroris dari Mako Brimob telah dipindahkan ke Lapas Nusakambangan. Mereka akan menempati di sel perorangan yang ada di 3 lapas di sana.
Sekitar 1.000 personel polisi di Jateng diterjunkan untuk pengamanan peminadahan 145 tahanan terorisme dari Mako Brimob Kelapa Dua menuju Nusakambangan Cilacap.