detikOto
Tak Mau Kalah, Honda Siap Rakit Hybrid di Indonesia
Pemerintah secara terang-terangan menjanjikan insentif mobil hybrid yang dirakit di Indonesia. Menanggapi hal tersebut Honda pun menyatakan kesiapannya merakit hybrid di Indonesia.
Selasa, 15 Mei 2012 10:46 WIB







































