Wolipop
10 Pasangan Selebriti yang Punya Anak dengan Bantuan Ibu Pengganti
Ibu pengganti adalah pihak ketiga yang mengandung bayi dari pasangan suami-istri lain. Walaupun di Indonesia sedikit orang yang mau terbuka mengenai ini, tetapi banyak seleb Hollywood yang melakukan surrogacy sebagai upaya terakhir untuk mendapatkan keturunan. Siapa saja?
Jumat, 07 Sep 2012 15:41 WIB







































