detikNews
Prabowo di Mata Para Guru Besar: Tegas dan Punya Visi Ekonomi
Sejumlah guru besar emeritus/non PNS dan cendekiawan hari ini akan mendeklarasikan dukungan mereka kepada Prabowo Subianto sebagai calon Presiden RI 2014-2019.
Rabu, 02 Apr 2014 09:59 WIB







































