Wolipop
Tren Fesyen 2010 di Dewi Fashion Knight
Ramalan tren yang akan terjadi di 2010 telah dipamerkan dalam acara fashion bergengsi Dewi Fashion Knights. Tak tanggung-tanggung, yang meramalkan tren tersebut adalah delapan desainer terbaik Indonesia.
Jumat, 20 Nov 2009 16:29 WIB







































