detikNews
Ini 10 Nama yang Lolos Tes Tulis Lelang Jabatan Dirjen PAS
Proses lelang jabatan Dirjen Pemasyarakatan (PAS) Kemenkum HAM terus bergulir. Panitia seleksi (Pansel) telah menetapkan 10 nama yang lolos seleksi tertulis.
Kamis, 19 Sep 2013 18:51 WIB







































