detikSport
Takut Dipelintir Media
Sangat sukar mengorek keterangan dari pelatih kepala Cina Li Yongbo, terutama jika yang bertanya adalah pers asing. Rupanya ia takut omongannya ditafsirkan lain oleh media massa.
Sabtu, 08 Mei 2004 02:36 WIB







































