Bursa saham AS naik tajam karena investor tengah melihat Presiden AS Donald Trump yang akan meninggalkan rumah sakit tempatnya dirawat karena COVID-19.
Presiden AS Donald Trump meninggalkan RS militer dan kembali ke White House. Dokter menyebut Trump sudah memenuhi syarat meski belum benar-benar pulih.
Foto yang tampak menggambarkan Presiden Donald Trump bekerja keras di Pusat Medis Angkatan Darat Walter Reed dituduh cuma pura-pura. Gedung Putih membantah.
Kabar Donald Trump yang terinfeksi virus Corona membuat mantan istri, Ivana Trump, ikut khawatir. Kondisi presiden Amerika Serikat itu bahkan membuatnya stres.