detikFinance
SBY Tak Berani Tolak Impor Beras, Cuma Bisa Bilang Iya
Kebijakan impor beras bagai membangunkan singa tidur. Kecaman datang bertubi-tubi. Presiden SBY dianggap gagal menyejahterakan petani.
Rabu, 14 Feb 2007 13:15 WIB







































