detikFinance
IHSG Menghijau ke Level 7.203 saat Bursa Asia Berguguran
IHSG pagi ini naik ke level 7.200-an, mencatatkan penguatan 0,10%. Volume transaksi mencapai 1,77 miliar dengan 257 saham menguat.
Rabu, 04 Des 2024 09:21 WIB







































