Gatot Brajamusti bersiap menghadapi vonis kasus kepemilikan senjata api ilegal dan satwa langka.Menggunakan kursi roda, Gatot kini sudah bisa datang ke sidang.
Jennifer Dunn kembali ke Pengadilan Jakarta Selatan untuk melanjutkan sidang kasus narkoba. Dengan agenda putusan, Jennifer Dunn divonis 4 tahun penjara.
Merokok di dekat anak-anak sepatutnya tidak lagi sebatas dinilai membahayakan. Perlu dikaji bahwa menjadikan anak perokok pasif adalah bentuk kekerasan.