detikNews
Diisolasi Tiga Hari, Suwandi Negatif Flu Burung
Perasaan Suwandi (8), asal Desa Karangan Kidul, Kecamatan Benjeng, Gresik, boleh lega. Dokter menyatakan dirinya negatif flu burung.
Senin, 09 Apr 2007 11:25 WIB







































