detikNews
Penerbangan Garuda Batam Tujuan Jakarta Masih Lancar
Aksi mogok sebagian pilot Garuda tidak mempengaruhi penerbangan maskapai tersebut di Batam. Penerbangan Garuda dari Batam menuju Jakarta masih lancar.
Kamis, 28 Jul 2011 13:30 WIB







































