detikNews
Ratusan TKI Ilegal Kembali Lewat Riau
Semakin dekatnya batas waktu amnesti dari pemerintah Malaysia menyebabkan ratusan TKI ilegal pulang ke tanah air. Salah satu jalan masuknya adalah melalui Riau.
Rabu, 02 Feb 2005 00:17 WIB







































