Keberadaan lubang besar di Jalan Karya Bakti, Medan Johor, membahayakan pengendara. Warga minta Walkot Medan Rico Waas segera memperbaiki jalan rusak tersebut.
Inspektur Kota Medan, Erfin Fachrurrazi, terakhir lapor harta kekayaan pada 2021. Ia menjelaskan alasan tidak melapor selama menjabat di posisi sebelumnya.
Wali Kota Medan Rico Waas melantik Erfin Fachrurrazi sebagai Inspektur Kota Medan. Erfin tercatat melaporkan harta kekayaannya terakhir kali pada tahun 2021.
Fahrul Azis, mantan sopir sekaligus pelaku pembakaran rumah Hakim PN Medan Khamozaro Waruwu, ditangkap polisi. Diduga, motif pembakaran karena sakit hati.
Mantan sopir Hakim Pengadilan Negeri (PN) Medan Khamozaro Waruwu, yakni Fahrul Azis Siregar menjadi dalang pembakaran rumah Khamozaro. Berikut 10 faktanya.
Viral unggahan bernarasi empat personel polisi yang tugas di Polda Sumut menabrak seorang wanita di Medan hingga kritis. Keempatnya disebut dalam kondisi mabuk.