detikNews
Sidang Kasus Alquran, Jaksa KPK Hadirkan Politisi Golkar Chairun Nisa
Kasus suap terkait proyek Alquran dengan terdakwa politisi Golkar Zulkarnaen Djabbar dan anaknya, Dendy Prasetiya kembali digelar. Kali ini, jaksa dari KPK akan menghadirkan rekan Zulkarnaen di Fraksi Golkar Chairun Nisa dan juga eks sekjen DPR Nining Indra Saleh.
Kamis, 14 Mar 2013 10:35 WIB







































