Mahkamah Konstitusi putuskan pemerintah wajib bebaskan biaya belajar dari SD-SMP juga sekolah swasta. Ketua Komisi X DPR RI, Hetifah Sjaifudian berikan respons.
Inosentius Samsul menjalani fit and proper test calon hakim MK. Ia menekankan pentingnya menjaga MK jadi lembaga yang merdeka, akuntabel, dan tepercaya.
PDIP meminta kader di pusat maupun daerah mengawal putusan MK terkait negara wajib jamin pendidikan dasar untuk sekolah negeri maupun madrasah atau swasta.
KPU Bali merespons putusan MK terkait pemisahan pelaksanaan pemilu nasional dan daerah. Aturan itu dinilai membuat pelaksanaan pemilu menjadi lebih ringan.