Ketua DPR RI Puan Maharani ingin Masjid Istiqlal terbuka terhadap umat nonmuslim. Muhammadiyah mengatakan umat nonmuslim tidak dilarang jika mau berkunjung.
Wakil Gubernur Jabar Uu Ruzhanul Ulum mengaku belum mendapat jawaban dari Pemkab Bogor terkait penyebab pasti terjadinya banjir bandang Gunung Mas Puncak Bogor.
Aksi jahat seorang pria di Garut terekam kamera pengawas. Dia mencoba merampas telepon genggam milik seorang bocah yang tengah bermain. Namun aksinya gagal.