detikNews
Presiden Diminta Panggil Satgas, PPATK, & Polri Tuntaskan Rekening Jenderal
Presiden SBY diminta untuk memanggil Satgas Pemberantasan Mafia Hukum, PPATK, dan Polri untuk membahas isu rekening jenderal. Hal ini penting dilakukan agar persoalan ini tidak berlarut-larut.
Senin, 28 Jun 2010 14:00 WIB







































