detikOto
Juan Pablo Montoya Senang Mobil Listrik
Lain di lintasan balap, lain pula ketika di jalanan umum. Itulah gambaran Juan Pablo Montoya. Meski di sirkuit dia bisa memacu mobil balap, Montoya ternyata lebih senang menggunakan mobil listrik untuk sehari-hari.
Senin, 06 Jun 2011 16:39 WIB







































