detikNews
WN China Buronan Kasus Penipuan akan Dideportasi Besok Malam
Huang Zhangbao (46), WN China buronan Interpol kasus penipuan ditangkap Jatanras Ditreskrimum Polda Metro Jaya dan NCB Mabes Polri. Zhangbao akan dideportasi ke negaranya, Kamis (20/2) malam besok.
Rabu, 19 Feb 2014 19:35 WIB







































