Selain dipanggang, roti tawar juga enak dibuat puding roti. Dipanggang bersama susu, telur dan chocolate chips rasanya jadi empuk, lembut sekaligus legit.
Gorengan digemari banyak orang karena rasanya enak dan teksturnya renyah. Ada banyak gorengan yang terkenal enak, seperti 10 gorengan dari berbagai negara ini.
Kalau bosan makan nasi, sandwich populer ala kafe bisa jadi pilihan sarapan enak. Ada yang diisi salad telur, salad tuna hingga keju leleh. Lezat mantap!
Agenda piknik biasa dilengkapi dengan makan roti. Tak seperti roti biasa, restoran ini tawarkan roti bercita rasa lokal yang membuat piknik lebih menyenangkan.