Cabang angkat besi tetap menggelar pemusatan latihan nasional menuju Olimpiade di tengah mewabahnya virus corona. Tapi mereka dibatasi keluar masuk mes.
Masjid Mujahidin Bandung tetap menggelar salat Jumat meski muncul fatwa Majelis Ulama Indonesia terkait Corona. Jemaah diminta membawa sajadah masing-masing.