detikNews
Krisis Air Landa Maluku Tenggara Barat
Musim kemarau berkepanjangan yang mendera Saumlaki, ibukota Kabupaten Maluku Tenggara Barat (MTB) beberapa bulan terakhir, membuat sebagian besar masyarakat di kota tenun ini kesulitan air bersih.
Rabu, 27 Okt 2004 13:18 WIB







































