detikFinance
Pemerintah Ngaku 'Kebablasan' Anggarkan Subsidi Bunga UMKM Rp 35 T
Pemerintah kurang tepat menghitung anggaran subsidi bunga UMKM. Alhasil, anggaran yang dialokasikan yakni Rp 35,28 triliun terlalu besar untuk program tersebut.
Jumat, 04 Sep 2020 18:05 WIB