detikNews
Jenazah Dulmatin Dibawa ke Masjid untuk Disalatkan
Jenazah teroris Dulmatin dibawa ke Masjid Baitul Mutaqin, (Masjid Besar Kauman), Petarukan, Pemalang. Ratusan warga memadati jalan sepanjang perjalanan rumah menuju masjid yang berjarak kurang lebih 500 meter.
Jumat, 12 Mar 2010 06:54 WIB







































