detikRamadan
Muslim Somalia Rayakan Idul Fitri Setelah Perang Berkepanjangan
Setelah dua dekade dilanda konflik sipil, ibukota Somalia, Moghadishu menjadi saksi sebuah stabilitas. Dengan perdamaian yang baru dirasakan, para penduduk kota dapat merayakan Idul Fitri tahun ini, bahkan lebih spesial.
Rabu, 22 Agu 2012 12:43 WIB







































